Semarang merupakan Kota yang unik, Kota ini memiliki ketinggian antara 0 meter hingga 300 meter dpl. Tak heran bila kota ini memiliki topografi yang ekstrim dan berbukit-bukit. Kota ini dibagi dua, daerah dataran rendah disebut kota bawah, sedangkan pada dataran tinggi disebut kota atas. Dan yang pasti Kota Semarang memiliki pemandangan yang begitu indah yang belum tentu dimiliki kota lainnya. Berikut adalah pemandangan skyline Kota Semarang dari berbagai sumber
Skyline Semarang Bawah
Simpang Lima Semarang
Aerial view Semarang Bawah
Pemandangan dari Menara Al Husna, MAJT
Pemandangan malam hari Semarang bawah dilihat dari Gombel
Bonus
ConversionConversion EmoticonEmoticon